Event Diamond Kuning Mobile Legends Maret 2025, Kesempatan Emas! Catat Tanggal dan Cara Tukarnya Disini

--
Diamond Kuning ML 2025 yang kamu kumpulkan di event kali ini bisa digunakan mulai 26 Maret untuk membeli Skin Legend Alpha jadi hanya 820 DM saja. Selain itu, kamu juga bisa redeem DM Kuning untuk Spin Efek Recall Seal of Anvil Crawlers alias Recall Tastas. Skin Selena Zenith dan Skin Epic Benedetta juga bisa kamu beli dengan DM Kuning ini.
Cara Mengumpulkan Diamond Kuning MLBB
Kamu harus menyelesaikan misi harian untuk mendapat 55 Diamond kuning selama event Karnaval Promo Diamond Kuning 2025 berlangsung. Berikut caranya :
- Login Harian: Pemain akan mendapatkan 20 Diamond Kuning hanya dengan login setiap hari.
- Selesaikan Pertandingan: Pemain akan memperoleh 15 Diamond Kuning setelah menyelesaikan dua pertandingan di Mode Classic, Rank, atau Brawl.
- Top-up Diamond: Pemain juga bisa memperoleh 20 Diamond Kuning dengan melakukan top-up atau bermain bersama teman di Mode Classic, Rank, atau Brawl.
- Reset Harian: Semua misi ini akan di-reset setiap hari, sehingga penting untuk mengklaim hadiah Diamond Kuning sebelum reset harian.
- Jumlah Maksimal Diamond Kuning: Total maksimal Diamond Kuning yang bisa dikumpulkan selama event ini adalah sekitar 869 Diamond Kuning.
Baca juga: Profil dan Biodata BatuIce, Talent Cantik Nan Berbakat yang Baru Diperkenalkan EVOS Esports MLBB
Selain menyelesaikan misi harian event Karnaval Promo, kamu juga wajib mengetahui beberapa info terkait syarat dan ketentuan berikut ini:
- Quest hanya dapat diselesaikan dengan syarat tertentu.
- Semua Quest di-reset setiap hari.
- Pemain dapat mengeklaim hadiah dari quest setiap hari.
- Pemain harus mengeklaim hadiah sebelum reset harian atau DM kuning akan hilang (tidak terakumulasi).
Update Terbaru
Event Diamond Kuning Mobile Legends Maret 2025, Kesempatan Emas! Catat Tanggal dan Cara Tukarnya Disini
Kamis / 13-03-2025,14:49 WIB
RELATED POST
Link Video Bella Burgundy Viral Full Durasi HD No Sensor, Bodynya Menggoda Banget hingga Diburu Para Netizen
Jumat / 25-04-2025,14:56 WIB
Download Video Warung Madura Viral Baju Kuning 1080p HD, Gaya Unik Sambil VC Bikin Penasaran Netizen
Jumat / 25-04-2025,14:54 WIB
Masih Aktif: Racing Master Codes Mei 2025, Gold hingga Item Eksklusif Gratis Telah Menantimu, Klaim Segera!
Jumat / 25-04-2025,14:42 WIB
Update Terbaru Kode Redeem Kisah Senja: Kebangkitan 26 April 2025, Ungkap Rahasia dengan Item Terbuka Gratis
Jumat / 25-04-2025,14:39 WIB