Thursday 6th of March 2025
×

Benarkah Lowongan Pekerjaan PT. Swakarya Insan Mandiri Penipuan? Ini Kata Mantan Karyawannya!

Benarkah Lowongan Pekerjaan PT. Swakarya Insan Mandiri Penipuan? Ini Kata Mantan Karyawannya!

--

Sekarnews.com - Berbagai informasi lowongan kerja dapat ditemui dimanapun. Bisa dari portal pekerjaan, web perusahaan, hingga media sosial. Tapi sayangnya sekarang banyak oknum yang memanfaatkan hal tersebut sebagai penipuan. Bahkan kita tidak tahu lowongan kerja tersebut merupakan scam atau memang benar-benar lowongan pekerjaan. 

Oknum yang tidak bertanggung jawab ini sering memanfaatkan kebutuhan masyarakat akan pekerjaan untuk keuntungan pribadi. Modus seperti meminta uang pendaftaran, menawarkan gaji yang tidak masuk akal, atau menghubungi pelamar dengan bahasa tidak formal adalah beberapa tanda penipuan lowongan kerja.


Salah satu perusahaan yang sering melakukan recruitment terhadap para pencari kerja adalah PT. Swakarya Insan Mandiri. Nama perusahaan ini sudah tidak asing lagi bagi beberapa orang, terlebih dibidang outsourcing atau tenaga alih daya. Tetapi tak jarang juga muncul pertanyaan, "Apakah ini asli atau penipuan?".

Baca juga: Link Video Bulan Sutena 1 Menit 14 Detik Full HD No Sensor, Kembali Jadi Trending Topic dan Diburu Para Warganet

Baca juga: Ciri Khas Nyentrik OM Lorenza, Si Penyelamat Dangdut Klasik Indonesia yang Usung Konsep 80-an

Baca juga: Sinopsis Drama Korea Connect (2022), Viral Tiktok! Kisah Ras Manusia Baru yang Tidak Pernah Mati

Dengan seiringnya waktu, para pencari kerja menjadi sangat membeludak, walaupun info lowongan pekerjaan sebenarnya juga sangat banyak tetapi tetap mengikuti kebutuhan perusahaan. Hal ini menjadikan perusahaan sering terburu-buru dalam menerbitkan info-info tersebut. Dan juga sering kali hal seperti ini membuat peluang bagus untuk para penipu untuk melancarkan aksinya.

PT. Swakarya Insan Mandiri didirikan pada 1 Agustus 2007 dan dikenal sebagai penyedia jasa outsourcing di berbagai sektor, seperti telekomunikasi, keuangan, perbankan, asuransi, dan manufaktur. Perusahaan ini menawarkan layanan tenaga kerja, manajemen proses verifikasi, penagihan, penjualan, serta jasa kebersihan kantor. Lalu, apa yang mengindikasikan jika perusahaan ini adalah penipuan?

Update Terbaru

RELATED POST