Thursday 6th of March 2025
×

Apa Saja Struktur dalam Kurikulum Merdeka di SMK? Ini dia Isinya Sesuai Ketentuan Permendikbudristek No. 12 tahun 2024

Apa Saja Struktur dalam Kurikulum Merdeka di SMK? Ini dia Isinya Sesuai Ketentuan Permendikbudristek No. 12 tahun 2024

--

Baca juga: Udah Nonton? Kode Bokeh Terbaru 2025 Paling Viral Twitter Telegram, Tanpa Aplikasi Free VPN!

Baca juga: Kode Unik Undian Kapal Api Gebyar Semangat Milyaran Tahun 2025, Dapatkan Iphone 15 hingga Mobil Mercedes Benz


PAUD
Penguatan pembelajaran melalui kegiatan bermain dan penguatan dasar-dasar literasi terutama untuk membangun minat dan kegemaran membaca.

SD
Penguatan fondasi literasi dan numerasi serta kemampuan berpikir secara inkuiri dengan mengintegrasikan ilmu pengetahuan alam dan ilmu pengetahuan sosial menjadi satu mata pelajaran, disebut IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial). Bahasa Inggris semakin dianjurkan untuk mulai diajarkan di jenjang SD.

SMP
Penguatan kompetensi teknologi digital termasuk kemampuan berpikir sistem dan komputasional melalui mata pelajaran Informatika yang diwajibkan.

SMA: peminatan tidak berupa program yang tersekat-sekat atau sistem jalur (tracking system) melainkan pemilihan mata pelajaran mulai kelas XI.

SMK

Baca juga: Belum Digunakan! Kode Voucher Rahasia Axis AIGO 2025, Dapatkan Kuota hingga 20 GB Hanya 1Rp Saja!

Baca juga: Download & Streaming Film City Under Siege (2010) Eng Sub Indo Gratis, Perjuangan Si Master Pelempar Pisau

 

Struktur kurikulum yang lebih sederhana dengan dua kelompok mata pelajaran, yaitu Umum dan Kejuruan. Praktek kerja lapangan menjadi mata pelajaran wajib minimal 1 semester. Siswa dapat memilih mata pelajaran di luar program keahliannya.

SLB
Penguatan pembelajaran yang disesuaikan dengan karakteristik siswa untuk menguatkan kecakapan hidup dan kemandirian.

PKBM
Satuan unit pembelajaran menggunakan sistem satuan kredit kompetensi (SKK). Struktur kurikulum pendidikan kesetaraan terdiri mata pelajaran kelompok umum dan kelompok pemberdayaan dan keterampilan berbasis profil pelajar Pancasila.

Source:

Update Terbaru

RELATED POST