Mitos Ditabrak Kelelawar Menurut Primbon Jawa, Adanya Kesialan Hingga Bisa Kena Penyakit Menular

--
Sekarnews.com - Beredar video yang menunjukkan seorang pemuda ditabarak oleh kelelawar saat mengendarai sepeda motor disalah satu kota di Indonesia. Video terlebut viral, lantaran pemuda tersebut tidak sengaja merekam kejadian tersebut dan mengunggahnya di tiktok. Efek yang diterima pemuda tersebut adalah mendapatkan luka memar di area wajah dan salah satu matanya bengkak.
Banyak juga netizen yang berkomentar mengenai kejadian tersebut. Tak banyak juga dari mereka yang mengaitkan dengan kejadian mistis. Menafsirkan segala sesuatu dan hal tersebut memiliki arti.
Kelelawar merupakan satu-satunya mamalia yang dapat terbang, dengan kedua kaki depan yang berkembang menjadi sayap. Ordo kelelawar disebut dengan Chiroptera. Hewan nocturnal ini memiliki beberapa mitos yang masih dipercaya banyak orang, termasuk mitos ditabrak kelelawar saat naik motor. Apa maksudnya?
Baca juga: Pasien Ditemukan Tewas Tiga Hari di Toilet Pondok Gus Samsudin Blitar, Begini Kata Polisi
Mitos Ditabrak Kelelawar Menurut Primbon Jawa
Dalam kepercayaan Jawa, memiliki banyak sekali mitos yang masih dipertahankan hingga saat ini. Bagi mereka yang percaya, hal ini sering kali dianggap sebagai sebuah pertanda atau petunjuk dalam kehidupan sehari-hari. Termasuk ditabrak kelelwar kemungkinan juga bisa ada artinya.
Dalam primbon Jawa, ditabrak kelelawar ternyata memiliki berbagai makna, tergantung situasi yang sedang dihadapi di kehidupan nyata. Berikut merupakan beberapa arti dari mitos ditabrak kelelawar :
1. Pertanda Keberuntungan
2. Kehadiran Orang Yang Membawa Keberuntungan
3. Adanya Perubahan